rajabacklink
Sudah tahu? Ini 5 Fakta mengenai Durian yang Jarang Diketahui

Sudah tahu? Ini 5 Fakta mengenai Durian yang Jarang Diketahui

11 Maret 2020
434x
Ditulis oleh : Writer

Fakta buah durian - Siapa yang tidak mengenal buah durian? Ya, buah dengan rasa dan baunya yang sangat khas. Tidak sedikit yang membenci karena baunya, namun banyak juga yang menjadikannya sebagai buah yang paling disukai. Nah, buah durian ini tumbuh di wilayah Asia Tenggara, salah satunya Indonesia.

Buah yang memiliki nama ilmiah Durio Zibethinus ini, memiliki fakta-fakta yang perlu Anda ketahui. Apa saja itu? Mari kita bahas bersama.

Ternyata bau durian berasal dari 44 senyawa

Sebuah jurnal bernama journal of agricultural and food chemistry, menemukan bahwa bau yang menyengat dari buah durian, ternyata berasal dari 44 senyawa yang terkandung di dalam buah ini. Ada ragam timbul bau yang diakibatkan karena ragam senyawa ini, seperti bau belerang, madu, bawang putih, sampai dengan telur busuk. Sehingga, dapat dimaklumi bilamana dalam penerbangan atau dunia perhotelan, buah Durian termasuk sebagai buah yang dilarang untuk dibawa ke dalam ruangan atau pesawat.

Hati-hati, berbahaya konsumsi buah durian berbarengan dengan Alkohol

Journal Food Chemistry menemukan, menenggak alkohol sembari memakan buah durian, akan berdampak terhadap gangguan kesehatan. Hal ini dikarenakan adanya sulfur pada durian yang dapt mencegah enzim memecah alkohol. Hal ini mengakibatkan kada alkohol yang ada di dalam darah meningkat. Indikasi yang muncul, seperti gejala mual, muntah, hingga jantung berdebar.

Biji durian dapat dimakan

Anda termasuk yang sering membuang biji durian? jangan salah, ternyata biji durian tersebut bermanfaat loh. Kajian dari International Journal of Pharmacological and Pharmaceutical Sciences, menemukan bahwa biji durian, mengandung nutrisi yang tidak kalah hebat dari dagingnya.

Selain itu, biji durian juga memiliki manfaat lainnya, seperti sebagai sumber energi, menjaga kesehatan tulang dan gigi, mengatasi masalah-masalah pencernaan, sampai dengan menguatkan otot. Namun ingat, menyantapnya jangan dalam keadaan mentah. Anda perlu untuk merebusnya terlebih dahulu.

Ternyata punya banyak warna

Tidak cuma berwarna kuning, ternyata durian juga memiliki ragam warna lainnya. Selain warna kuning atau putih pecat, ada durian yang berwarna oranye sampai dengan kemerah-merahan. Anda dapat menemukan durian merah di daerah Banyuwangi, Jawa Timur. Adapun durian berwarna oranye, Anda akan dapatkan di Kabupaten Kampar, Riau.

Dapat menjadi moodboster

itulah manfaat lainnya dari buah durian. Bahkan, disinyalir khasiatnya hampir sama dengan makan cokelat. Hal ini dikarenakan durian memiliki apa yang disebut dengan asam amino triptofan yang memiliki fungsi untuk memproduksi serotonin. Serotonin ini dapat membuat suasana hati menjadi lebih stabil dan menghindarkan Anda dari resiko stres serta depresi.

Demikian mengenai fakta durian yang perlu Anda ketahui. Semoga bermanfaat.

 

Baca Juga:
Belanja Grosir atau Satuan Produk Kecantikan dan Fashion Semakin Mudah di Zilingo Trade

Belanja Grosir atau Satuan Produk Kecantikan dan Fashion Semakin Mudah di Zilingo Trade

Kecantikan      

19 Sep 2021 | 561


Perkembangan zaman dan semakin majunya teknologi mampu mengubah segalanya menjadi lebih mudah, salah satunya adalah ketika belanja berbagai macam kebutuhan. Dan internet juga membuka ...

Menggabungkan Pengetahuan Kampus dengan Kreativitas Pemasaran Mahasiswa

Menggabungkan Pengetahuan Kampus dengan Kreativitas Pemasaran Mahasiswa

Pendidikan      

1 Apr 2024 | 41


Mahasiswa sering kali memiliki pengetahuan yang tak ternilai dari lingkungan kampus mereka, mulai dari tren terkini hingga insight tentang perilaku konsumen. Namun, bagaimana mereka bisa ...

Wisata Menarik Nan Indah Di Cirebon Dan Sekitarnya, Jawa Barat

Wisata Menarik Nan Indah Di Cirebon Dan Sekitarnya, Jawa Barat

Pariwisata      

2 Sep 2019 | 945


Wisata Menarik Nan Indah Di Cirebon Dan Sekitarnya, Jawa Barat - Jawa barat mempunyai banyak destinasi wisata yang tidak kalah indahnya dengan tempat wisata daerah di Indonesia ...

6 Cara Mengubah Persepsi Siswa Pemalu Menjadi Berani di Sekolah

6 Cara Mengubah Persepsi Siswa Pemalu Menjadi Berani di Sekolah

Pendidikan      

31 Agu 2023 | 178


Apakah Anda seorang siswa pemalu? Jangan khawatir! Bukan berarti itu adalah kelemahan. Sebenarnya, pemalu bisa memiliki kekuatan yang luar biasa. Namun, terkadang persepsi orang terhadap ...

M Kece: Terimakasih Pak Polisi, Channel Youtube Saya Tidak di Take Down dan Rekening Tidak Diblokir

M Kece: Terimakasih Pak Polisi, Channel Youtube Saya Tidak di Take Down dan Rekening Tidak Diblokir

Fakta      

22 Sep 2021 | 473


M Kece, saat ini sedang dipenjara tetapi penghasilan masih banyak, karena no rekening masih terpasang di youtube, channel “muhammad kece” tidak di take down oleh pemerintah ...

Strategi Efektif dalam Meningkatkan Minat dan Bakat Mahasiswa

Strategi Efektif dalam Meningkatkan Minat dan Bakat Mahasiswa

Pendidikan      

9 Jan 2024 | 115


Pendidikan tinggi bukan hanya tentang pemberian pengetahuan akademis semata, melainkan juga menggali serta mengembangkan potensi minat dan bakat mahasiswa. Mahasiswa yang dapat ...

Copyright © PinginGaul.com 2024 - All rights reserved
Scroll Top